Loading

Indonesia Banget

  • Post Image

    Dikenal sebagai DJ (Disc Jockey) yang cukup idealis dengan genre Dubstep, ternyata membuat DJ Bayu Aditya semakin dikenal penggemar musik EDM (Electronic Dance Music). Bukan hanya sekedar memproduksi lagu bergenre Dubstep, keahliannya dalam menggabungkan musik dengan visual menjadi daya tarik tersendiri saat kita menikmati aksi panggung dari Bayu Aditya. Dubstep memang baru populer di Indonesia dalam

  • Post Image

    SYLVIA band yang menjadi band ambassador di BeatBold.com akhirnya merilis single yang bertajuk “PATH” tepatnya pada tanggal 26 Desember 2015 yang menjadi kado Natal untuk seluruh penikmat musik Indonesia. Selain kado Natal, band yang berasal dari Bandung ini juga memberikan warna lain untuk musik Indonesia dengan sebuah aliran Pop-Alternative yang benar-benar easy listening. Tahun 2015 adalah

  • Post Image

    Sylvia band berasal dari Bandung dengan mengusung genre Pop-Rock ini memiliki lima kepala dengan formasi satu vocalis, dua gitaris, satu bassis, dan satu drummer. Menarik untuk diperhatikan dengan keberagaman manusia yang terdapat di dalamnya, Sylvia bersatu menjadi sebuah band yang solid. Mari berkenalan dengan Sylvians (anggota Sylvia). Ferry Yoga Utama (Drum) Sylvians tertua yang lahir

  • Post Image

    Tahukah kamu ?berbicara musik berarti membicarakan kehidupan ini. Hampir semua lagu yang tercipta di dunia ini selalu membicarakan kehidupan seperti cinta, kasih sayang, patah hati, persahabatan, kebahagiaan, kesedihan, semangat, nasionalisme, respek, kritikan hingga kondisi bumi pun menjadi inspirasi. Bagaimana jika inspirasi itu datang dan dipersembahkan untuk seorang sahabat yang berada di dunia lain? Bagi orang

  • @dematobing – Sebuah memory, sebuah kenangan semuanya menjadi sebuah cerita, baik itu indah ataupun buruk sekalipun. Sebuah kenangan berkaitan erat dengan persahabatan maupun kisah cinta, namun semakin berbahaya ceritanya jika kisah cinta rusak karena persahabatan ataupun sebaliknya. Semua kisah itu diceritakan oleh sebuah band yang sudah menjadi sahabat BeatBold sejak lama, band itu awalnya bernama

  • svgCek Dis Outsvg

  • @dematobing – Musik bukan sekedar suara, dan alunan nada saja, tetapi musik bisa menjadi sebuah renungan yang luar biasa bagi umat manusia. Lebay?? Yo ben… yang penting musik yang BeatBold share kepada penikmat musik Indonesia tidak pernah lebay dan semuanya memiliki karakteristik dan idealisme yang luar biasa demi musik Indonesia. Bicara mengenai lagu yang menjadi

  • @BeatBold – Jika kita mencintai musik Indonesia, seharusnya kita mencintai terlebih dahulu lagu-lagu karya anak Indonesia khususnya lagu daerah yang beraneka ragam. BeatBold mencoba menjadi pionir blog musik Indonesia dengan mengangkat lagu-lagu daerah. Lagu daerah yang Indonesia miliki sebenarnya bagus-bagus, apalagi dulu waktu kita masih SD (kurikulum 2000 ke bawah) kita diajarkan untuk menghafal judul

  • Post Image

    @dematobing -Siapa yang tidak mengenal Blind Aphrodite? Kalo belum kenal, ya sudah kenalan dulu saja. Blind Aphrodite merupakan salah satu band dari Jogja yang mengusung genre Motivater& Criticism Pop ( -Red ), maksudnya?? Beat style Pop tapi dengan lirik-lirik yang memotivasi dan mengkritik kehidupan sosial . Ok… sudah mulai mengerti? Kalo belum mengerti silahkan bayangkan

svg